Skip to content

Sastra

BERKUNJUNG DIPANTAI PULAU MERAH YANG INDAH

Dari sekian banyaknya pariwisata di Banyuwangi terdapat wisata yang bernama Pulau Merah. Pantai tersebut ramai dikunjungi oleh turis lokal maupun  turis internasional. Biasanya orang berkunjung pada sore hari karena sunset di sana memanjakan mata. Pengunjung dapat datang bersama dengan keluarga, pacar atau teman-teman.

Keindahan Pansela Di Hari Raya Kupat

Lebaran kemarin, tepatnya saat Hari Raya Kupat (ngaku lepat) seusai melakukan kenduri di Mushola dengan membawa opor ayam, lepet, ketupat dan lontong kami sekeluarga pergi ke pantai. Hal itu adalah budaya yang biasanya dilakukan oleh masyarakat sekitar Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember.

Menjelang 1 Abad NU,Ini Sejarah Singkat NU!

Nahdlatul Ulama (NU) adalah salah satu organisasi islam terbesar di dunia dengan jumlah kisaran anggota hingga lebih dari 95 juta pada tahun 2021. NU suatu organisasi yang berbasis massa dibawah kepemimpinan ulama. Organisasi tersebut memiliki keyakinan yang mendalam terhadap berbagai pemikiran, gagasan, konsep Aswaja disegala sendi kehidupan. Metode-metode yang diusung NU dalam memecahkan permasalahan Agama Islam diyakini menjadikan NU dapat eksis dan terus bertahan sampai saat ini.